A. Novel berdasarkan
kebenaran cerita :
1. Fiksi
: Isi cerita novel hanya berdasarkan khayalan penulis dan tidak berdasarkan
cerita nyata. Baik dari alur
B. Novel berdasarkan
genre :
1.
Romantis : Novel yang berkisahkan tentang
percintaan dan kasih sayang. Biasanya disertai intrik-intrik yang menimbulkan
konflik.
Contoh : Novel Summer In Seoul, Autumn In Paris, Winter In Tokyo, dan Spring In London karya Ilana Tan.
2. Horor : Memiliki cerita yang menegangkan, seram, dan membuat pembacanya berdebar-debar. Berhubungan dengan makhluk-makhluk gaib dan berbau supranatural.
3 .Misteri :
Jenis novel ini lebih rumit dan dipenuhi teka-teki yang harus dipecahkan.
Biasanya disukai pembaca karena membuat rasa penasaran dari awal sampai akhir.
4.Komedi :
Dilihat dari namanya novel ini memiliki unsur-unsur lucu dan humor. Sehingga
bisa membuat pembacanya terhibur dan sampai tertawa terbahak-bahak.
Contoh : Novel Mamut
Merah Jambu karya Raditya Dika.
5. Inspiratif :
Jenis novel yang dapat menginspirasi banyak orang.Banyak mengandung nilai-nilai
moral dan hikmah yang adapat diambil dalam novel ini.
Contoh : Novel Chairul
Tanjung Si Anak Singkong.
Sumber : https://allaboutnovel.wordpress.com/jenis-jenis-novel/
Komentar
Posting Komentar